Hari Belajar Guru
Kamis, 04 September 2025 Dewan Guru SD Negeri 1 Campoan mengadakan kegiatan Hari Belajar Guru dengan tema Peningkatan Keterampilan Dasar TIK untuk Guru. materi yang disampaikan sbb:
1. Pengenalan Dasar Microsoft Word
2. Pengenalan Dasar Microsoft Excel
3. Tips dan trik penggunaan aplikasi untuk menunjang administrasi
kegiatan ini bertujuan agar guru lebih memahami fitur dasar microsoft word dan microsoft excel. kegiatan berjalan lancar dan mendapat antusiasme peserta.